Dasbor Project

Setelah kamu masuk ke Assemblr Studio, halaman awal yang akan kamu lihat adalah Dasbor Project.

Di sini, kamu bisa melakukan beragam hal berkaitan dengan proyekmu:

  1. Buat proyek berdasarkan panduan video tutorial.

  2. Tampilan sebuah proyek.

  3. Buat dari nol atau cari dari template.

  4. Semua proyek yang sudah kamu buat.

  5. Proyek yang kamu publish untuk umum.

  6. Proyek yang kamu publish secara privat.

  7. Muat ulang halaman.

  8. Cari proyekmu.

  9. Kunjungi Dasbor AR Marker.

Saat kamu mengklik sebuah proyek, kamu juga dapat melakukan beberapa hal seperti:

  1. Lihat proyek dalam tampilan 3D.

  2. Scan AR marker proyek tersebut langsung di web.

  3. Tempatkan proyek di lingkungan sekitar.

  4. Buka template di Editor dan modifikasi.

  5. Lihat proyek yang dibuat user.

Last updated